Saturday, April 14, 2007

Olympus Mons - Solar System Greatest Volcano

The Greatest Olympus Mons.


Olympus Mons adalah gunung tertinggi dan terbesar di tatasurya kita yang terletak di planet Mars, tepatnya di 180 lintang utara dan 1330 lintang selatan.

Tinggi:
27.000 m = 27 km = 3 kali tinggi Mount Everest (Gunung tertinggi di Bumi).

Lebar:
550.000 m = 550 km

Pada puncaknya terdapat sebuah kawah dengan panjang 85 km dan lebar 60 km dengan kedalaman 5 km.

Kawah Olympus Mons


Perbandingan Luas Olympus Mons Dengan Luas Texas.

0 comments: